Artikel

Merawat Anak Stunting itu Perjuangan, Beri Dukungan Bukan “Omongan”

Ibu DLS, menyampaikan pengalamannya merawat anak keduanya, AY, yang saat usia baduta mengalami stunting. Proses yang ia alami tidak mudah karena tantangan yang ia alami berasal dari internal maupun eksternal keluarganya. Saat ini, AY sudah memiliki tinggi badan yang normal.  Berbagai upaya beliau lakukan untuk memperjuangkan kesehatan AY dengan kondisi yang kadang tidak sesederhana yang …

Merawat Anak Stunting itu Perjuangan, Beri Dukungan Bukan “Omongan” Read More »

“KEJAR TERUS” 10 Langkah Strategis Perawatan Anak yang Mengalami Stunting

Halo, Ayah Bunda para orang tua hebat di seluruh Indonesia. Sebagai orang tua tentu kita selalu mengharapkan anak yang menjadi buah hati kita dapat bertumbuh dan berkembang secara baik sesuai dengan usianya. Ayah Bunda pasti selalu merasa bangga dan bahagia dengan tingkah si kecil yang sehat, aktif dan selalu menunjukkan kemampuan baru pada masa tumbuh …

“KEJAR TERUS” 10 Langkah Strategis Perawatan Anak yang Mengalami Stunting Read More »

YUUUK, KENALI KARAKTER ANAK MELALUI DIRI KITA SEBAGAI KELUARGA TERDEKAT UNTUK MENCETAK ANAK BERKARAKTER POSITIF

Hai, Parent. Banyak pertanyaan dalam diri kita, sudah siapkah menjadi Orang Tua? Pantaskah menjadi contoh yang baik untuk anak? Apa yang harus di lakukan sebagai Orang Tua?. Beribu pertanyaan terkadang terlintas dalam benak kita, ketika kita memasuki masa dewasa dan memilih untuk berumah tangga. Banyak Orang Tua merasa gagal merawat dan mendidik anak, yuk sebelum …

YUUUK, KENALI KARAKTER ANAK MELALUI DIRI KITA SEBAGAI KELUARGA TERDEKAT UNTUK MENCETAK ANAK BERKARAKTER POSITIF Read More »

Implementasi Fungsi Cinta Kasih dalam Membangun Demokrasi yang Beradab

Di dalam delapan fungsi keluarga terdapat fungsi cinta kasih di dalamnya. Fungsi cinta kasih mempunyai makna bahwa keluarga harus menjadi tempat untuk menciptakan suasana cinta dan kasih sayang dalam kehidupan berkeluarga, bermasyarakat, berbangsa dan bernegara. Fungsi cinta kasih merupakan komponen penting dalam pembentukan karakter anak. Masa lima tahun pertama dari kehidupan manusia sangat krusial dalam …

Implementasi Fungsi Cinta Kasih dalam Membangun Demokrasi yang Beradab Read More »

PENERAPAN 8 FUNGSI KELUARGA DALAM MEMBENTUK KARAKTER POSITIF PADA ANAK

Keluarga sejahtera adalah dambaan bagi setiap individu, akan tetapi banyak faktor yang berpengaruh untuk dapat mencapai kondisi tersebut. Salah satunya adalah bagaimana menerapkan 8 fungsi keluarga. Banyak warga masyarakat yang belum memahami dan bahkan belum mengetahui tentang 8 fungsi keluarga tersebut. Hal ini terbukti dengan banyaknya masalah yang dikeluhkan masyarakat berkaitan dengan permasalahan keluarga. Padahal …

PENERAPAN 8 FUNGSI KELUARGA DALAM MEMBENTUK KARAKTER POSITIF PADA ANAK Read More »

BKKBN dengan 8 Fungsi Keluarganya, Denmark Beda Lagi

Di BKKBN kita mengenal 8 fungsi keluarga yang sudah tidak asing lagi. Fungsi-fungsi tersebut diantaranya adalah fungsi agama, sosial budaya, cinta kasih, perlindungan, reproduksi, sosialisasi dan pendidikan, ekonomi, dan pembinaan lingkungan. Tidak sampai di sana, BKKBN juga telah menerbitkan modul terkait penerapan-penerapan masing-masing fungsi tersebut demi membentuk karakter positif anak.Dengan semangat untuk saling belajar, kita …

BKKBN dengan 8 Fungsi Keluarganya, Denmark Beda Lagi Read More »

“Parents is the Key” Orang Tua, Kunci Utama Mau Gimana Anaknya

“8 fungsi keluarga, agama yang pertama  Sosial budaya, cinta dan kasih saying Perlindungan keempat, reproduksi kelima Fungsi pendidikan, ekonomi, lingkungan Mari kita terapkan didalam keluarga Keluarga berencana  Dua anak sehat”   Penggalan lirik sederhana dari lagu “8 fungsi keluarga” yang selalu saya ajarkan di setiap pertemuan kegiatan penyuluhan, baik pembinaan keluarga balita di BKB, pembinaan …

“Parents is the Key” Orang Tua, Kunci Utama Mau Gimana Anaknya Read More »

Baby Blues Pada Ibu dan Peran Ayah Untuk Mencegahnya

“Bulan kemarin, saat mengikuti kegiatan seminar melalui youtube, saya sempat mendengar istilah baby blues. Katanya  hampir semua Ibu yang baru melahirkan berisiko terjadi baby blues pada dirinya. Jadi takut deh Bu, kalau misalnya terjadi saat setelah saya melahirkan nanti. Suami saya harus tahu ini, biar sama-sama mengawal saya dan bayi kami nanti.” Kutipan percakapan diatas …

Baby Blues Pada Ibu dan Peran Ayah Untuk Mencegahnya Read More »

Cegah dan Atasi Baby Blues secara Jitu Melalui 8 Fungsi Keluarga

Kehadiran buah hati merupakan momen yang membahagiakan dan penuh kegembiraa bagi pasangan. Ada banyak alasan mengapa kehamilan merupakan dambaan bagi keluarga. Bagi sebagian orang, ini adalah cara untuk melengkapi keluarga mereka dan menciptakan pengalaman baru bersama. Bagi yang lain, ini adalah kesempatan untuk meneruskan warisan mereka dan membesarkan anak. Namun, bagi banyak ibu baru, momen …

Cegah dan Atasi Baby Blues secara Jitu Melalui 8 Fungsi Keluarga Read More »