Day: November 9, 2022

Video Tutorial Buku Pegangan Kader BKB-EMAS #1: Penerapan 8 Fungsi Keluarga Dalam Masa 1000 HPK

Program Bina Keluarga Balita (BKB) Holistik Integratif merupakan sebuah upaya untuk meningkatkan pengetahuan dan keterampilan orang tua terkait pengasuhan anak yang holistik, yaitu pengasuhan yang menyeluruh dalam memenuhi kebutuhan dasar anak. Kebutuhan dasar akan pendidikan, kesehatan, gizi, dan perlindungan dari berbagai bentuk kekerasan. Modul Bina Keluarga Balita Eliminasi Masalah Anak Stunting (BKB-EMAS) disusun sebagai acuan …

Video Tutorial Buku Pegangan Kader BKB-EMAS #1: Penerapan 8 Fungsi Keluarga Dalam Masa 1000 HPK Read More »

Pentingnya 1000 Hari Pertama Kehidupan (Film Animasi BKB)

  Kehidupan manusia di masa depan dapat dipengaruhi oleh pengasuhan pada 1000 HPK. Periode ini dimulai sejak awal konsepsi atau sekitar 270 hari masa kehamilan serta 730 hari setelah lahir (hingga anak berusia 2 tahun). Pada periode tersebut, terjadi perkembangan otak, pertumbuhan badan, perkembangan sistem metabolisme tubuh dan pembentukan sistem kekebalan tubuh yang berlangsung sangat …

Pentingnya 1000 Hari Pertama Kehidupan (Film Animasi BKB) Read More »

Menjadi Contoh Bagi Anak (Film Animasi 2)

Halo Orang Tua Hebat! Televisi merupakan salah satu media yang paling mudah diakses siapapun, tidak terkecuali oleh si-Kecil. American Academy of Pediatrics (AAP) tidak merekomendasikan media layar (termasuk TV) untuk anak di bawah usia dua tahun. Untuk balita di atas umur tersebut, AAP membatasinya selama 1-2 jam per hari. Apalagi saat ini banyak tayangan televisi …

Menjadi Contoh Bagi Anak (Film Animasi 2) Read More »

Menjadi Orangtua Hebat (Film Animasi 1)

Halo Orang Tua Hebat! Di balik sosoknya yang belia dan manja, anak-anak adalah generasi masa depan bangsa. Oleh karena itu, mereka memerlukan perhatian, dukungan dan keamanan. Hal-hal ini dapat dipenuhi jika orangtua memiliki pemahaman yang baik tentang pengasuhan dan 8 fungsi keluarga. Penentu keberhasilan pelaksanaan fungsi keluarga ada di tangan orangtua. Jika fungsi keluarga terlaksana …

Menjadi Orangtua Hebat (Film Animasi 1) Read More »

Tutorial Penggunaan Aplikasi Kartu Kembang Anak (KKA) Online

Aplikasi Kartu Kembang Anak (KKA) Online dikembangkan oleh BKKBN mengacu pada Kartu Kembang Anak yang telah digunakan oleh BKKBN dan dibina oleh Direktorat Bina Keluarga Balita dan Anak. KKA Online ditujukan pengunaannya bagi orang tua maupun keluarga yang memiliki anak usia 0-6 tahun untuk melakukan pemantauan dan pengasuhan tumbuh kembang anak secara optimal.

Petunjuk Pengisian Kartu Kembang Anak (KKA) Manual

  Kartu Kembang Anak (KKA) berisikan petunjuk-petunjuk sederhana bagi orang tua atau pengasuh dalam menuntun anak untuk memaksimal potensi perkembangan anak. KKA dapat digunakan untuk memantau perkembangan anak secara bertahap setiap bulan mulai dari 0 sampai 72 bulan (6 tahun). KKA juga bisa menjadi alat deteksi dini adanya penyimpangan atau gangguan perkembangan anak yang meliputi …

Petunjuk Pengisian Kartu Kembang Anak (KKA) Manual Read More »